5 Karakter Orang yang Mudah Bahagia dalam Hidup

Lifestyle81 Dilihat

Mengutip buku Think Like a Monk, “Pada 1902, sosiolog Charles Horton Cooley menulis, ‘Aku bukan seperti yang kupikir. Aku bukan seperti yang kaupikir tentang diriku. Aku adalah apa yang kupikir kaupikirkan tentang diriku’.” Berdasarkan kutipan tersebut, kita akan dibuat merenung sejenak. Kita akan kembali menyadari bahwa selama ini kita masih kerap menilai diri kita dari pandangan orang lain terhadap diri kita. Padahal tidak semua pandangan orang lain itu benar, sebab yang paling memahami diri kita ini pada dasarnya adalah kita sendiri. Jadi, cobalah untuk mengenali kelebihan dan kekurangan dirimu dengan kesadaran diri yang lebih baik lagi agar hidup bisa makin bahagia.

Quoted From Many Source

Baca Juga  5 Zodiak yang Cepat Akrab dengan Orang Baru, Pembawaannya Ramah

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *